Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2024

3 Kelebihan dan Kekurangan dalam Partnership Bisnis yang Perlu Anda Ketahui!

Gambar
Business partnership Partner adalah salah satu istilah yang sering kita gunakan dalam sehari-hari. Istilah partner juga digunakan dalam dunia bisnis maupun usaha. Partner sering kali diartikan sebagai pasangan dalam sebuah hubungan. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia atau KBBI, pengertian partner adalah orang (badan usaha dan sebagainya) dari dua pihak yang berbeda yang bekerja sama karena saling membutuhkan atau melengkapi (dalam suatu kegiatan, usaha dagang, dan sebagainya); mitra; pasangan. Business partnership (kemitraan bisnis) dapat menjadi salah satu langkah yang bisa Anda pertimbangkan untuk membantu mengembangkan bisnis Anda atau untuk menjawab tantangan dan kebutuhan bisnis Anda saat ini. Sebelum memutuskan untuk melakukan kemitraan bisnis, hal pertama yang perlu Anda pahami adalah kelebihan dan kekurangannya. Beberapa poin berikut ini akan memberikan wawasan bermanfaat tentang apa kelebihan dan kekurangan dari suatu kemitraan bisnis. KELEBIHAN Untuk memulai kemitraan bisn