Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2014

Puisi | Senyummu

Gambar
Puisi by Ripribro | Senyummu Ketika sejarah mampu merekam Setiap detik kisah yang tersirat dalam alunan rindu Ketika kenangan mampu mencatat Setiap lembar cerita yang kekal antara kau dan aku Dapatkah kau menceritakan Seluruh kisah kita dari awal Yang takkan pernah kau bayangkan Akan menjadi perasaan yang kekal Kau mungkin tak merasakan Dan mungkin juga aku tak menyadari Sampai kita mendapatkan Satu takdir menuntun kita tuk berdiri Kau hadir memulai kisah yang hebat Saat takdir membawa kita berjumpa Kemudian semua berjalan dengan cepat Hingga menjalin kasih tak terlupa Rinduku, kasihmu Kesabaranku, kekuatanmu Kekecewaanku, kekesalanmu Semuanya, berpilin dakam kesederhanaan cinta yang padu Pergilah dan kemarilah Lakukanlah apa yang kau mau, aku menginginkanmu bahagia Aku menghargai apa yang kau harapkan, aku takkan lelah Kamu kan mendapatkannya dan selalu terbayang olehku, senyummu . By Ripribro Malang, 10-2014 Konsep And don't fo

blog pertama saya

Hello, how are you? Akhirnya berjumpa lagi di blog ini. Hmm langsung saja yang mau saya bahas kali ini adalah blog pertama saya. Karena tiba-tiba topik ini muncul di kepala saya muter-muter kayak laron. So let's begin. Apa blog itu? Sebenernya blog itu singkatan dari web log , merupakan suatu fasilitas internet yang berupa aplikasi web dimana penggunanya dapat menulis apa saja sesuai dengan apa yang ingin ia isi. Sehingga blog memiliki rincian dan fungsi yang sangat banyak sesuai dengan isi yang dimuat pada blog itu. Nah, bagi para pengguna blog yang masih muda (terutama yang masih jomblo, hayo siapa yang lagi jomblo ngaku) untuk menuangkan isi hati dan curah pikirannya, atau saling berbagi cerita. Tidak terkecuali saya *eh. Hahaha! Sejak kapan saya nulis di blog? Hmm, soal menulis sebenarnya sudah lama saya lakuin. Ga hanya menulis, tapi menggambar juga. Masih banyak sih tapi saya males mau nyebut satu-satu soalnya mood saya lagi males aja, hehe. Kalo soal nulis di blog per

Tukang Sol Sepatu Tua di Perempatan ITN Malang

Gambar
Siapa yang punya sepatu angkat tangan! Pasti kebanyakan punya sepatu yah. Nah kalo sepatu kalian rusak? Beli baru? Di perbaiki? Atau bahkan digadai di pegadaian? Untuk pilihan terakhir perbaiki sepatu ini bisa jadi opsi kalo sepatu kita gak terlalu parah rusaknya. Nah, dalam postingan ini saya bawain cerita menarik+menyentuh yang barusan saya alami tadi. Langsung aja ceritanya, cekidot . Saya rencananya mau perbaiki salah satu sepatu yang rusak di antara deretan koleksi sepatu di rak sepatu kamar kosan-ceeilaah. Daripada beli sepatu baru, mending dibetulin aja sepatu itu ke tokobagus, eh, tukang sol sepatu saja, lebih menghemat pengeluaran kan. Mengingat kondisi sepatu jebol hanya sol nya yang lepas, karena minta makan sudah berumur. Nah tiba saatnya saya berencana betulin sepatu. Letaknya itu di perempatan lampu merah sumbersari deket ITN. Pak sol sepatu yang mangkal disitu saya aja baru tau gak lama ini. Yaudah, sepatu yang udah saya masukin ke dalam kantong kresek ini saya serah

Soto Daging P. Markeso, Soto Gerobak Legendaris di Malang

Gambar
Ada banyak tempat yang bisa dijadikan sebagai destinasi wisata kuliner di Kota Malang. Baik yang terkenal maupun gak ada yang kenal, baik tempatnya gede maupun cuma lesehan pinggir jalan, baik buka dari jaman tahun gak enak maupun yang baru aja buka tapi tunggu tahun depan. Kali ini saya bakal ngasih referensi nih buat kamu yang tinggal atau yang lagi singgah di Malang, terutama yang lagi bingung pengen makan apa hari ini atau mau sekedar wisata kuliner. Adalah "Soto Daging Pak Markeso" *aplause. Seperti namanya, yang dijual pak markeso itu soto daging. Jadi kalo kamu mau nyari soto ayam caranya kamu tangkap ayam sendiri di deket kamu lalu kamu kasih ke pak markeso bisa gak dia masakin ayam buat dijadiin soto ayam. kalo gak bisa, apalagi udah terlanjur ditangkep yaudah kasih ke KFC aja, terus minta KFC bikinkan soto ayam. Oke kembali ke kipot, eh topik maksudnya, Soto daging yang dijual itu termasuk "soto duro", artinya soto khas Madura (boso inggris'e madura

Tentang QUIZ~

-- QUIZ -- Puisi by Rian Prio Bramantio Mentari bersinar cerah dengan senyumnya yang lembut Menghangatkan pagi yang masih disejukkan oleh embun Menuntunku tuk mengawali jalan hidupku hari ini Aku pun menyadarinya dan harus ku jalani Semula tak ada masalah Namun sesuatu mengagetkanku Seperti halnya kacang polong yang sedang dimasak Jujur aku tak siap menghadapi itu Mentari masih bersinar cerah Membelai dengan lembut kulitku yang tegang Dengan perasaan campur aduk Aku terus melangkah Tak ada yang bisa kulakukan kini Kertas-kertas, alat tulis maupun kalkulator Mereka seolah memelas untuk ku menggunakannya Namun, apa daya. . . . Kertas putih nan bersih menjadi saksi bisu Mungkin ia ingin di tuangkan segala curah pikiranku Mungkin saja, andai ia bisa berbicara Sungguh, aku sungguh malu Waktu berlalu, roda tetap berputar Aku pulang dengan perasaan penuh kekalahan Aku tahu semua tercapai bila kita mengusahakannya Aku tahu, aku masih perlu belajar. . . . Angin

PUISI | TEGAR

Dalam gelap malam rinai hujan Dingin menusuk tulang Dalam jiwa balik selimut Ku berdiri dengan angan-angan dan harapan Dengan gagah bertahan dalam hempasan Demi meraih mimpi dan kebahagiaan Begitu pedihnya sayatan silet Dengan luka kerapuhan batin ini Bukan batu..bukan besi Hanyalah hati Hati yang mudah remuk Remuk karena api dendam yang mendalam Sungguh aku ingin Merasakan indahnya dunia ini Bagaikan bunga bermekaran dimusim semi Bagaikan kupu-kupu terbang kian kemana Aku ingin bahagia bersamanya Tak hanya sebuah kata sayang Namun apa kata, setiap jalan yang dilalui Selalu menemui gelombang dan lubang Setiap arah yang kulewati Selalu menikung kemana tak jelas Setiap tujuan yang kurencana Selalu tertahan dan menyisakan lara Menghela nafas dalam belenggu asa Aku ingin mencapai ujung pinang Aku masih kuasa tuk berdiri tegar Dalam hempasan sang ombak Begitu besarnya pengorbanan cinta Mimpi berbunga harapan, berbuah cita Jika Tuhan masih mengizinkan Ijinkanlah dua insan ini slalu bers

Puisi Tentang Masa Depan

Gambar
Apakah yang kau tahu tentang masa depan? Adakah yang tahu apa yang akan terjadi pada hari esok? Tidak! Diriku pun tak tahu Masa depan adalah misteri Hari esok akan seperti apa? Akankah hari esok akan berjalan dengan baik? Ataukah hari esok akan berjalan dengan buruk? Diri ini tidak tahu Dalam hati ini khawatir, bimbang Andaikan kutahu kapan ajal kan menjemputku Atau andaikan saja waktu dapat ku tentukan sendiri Siapa tahu. . . . Tapi, rasa sesal muncul dalam benakku! Andai saja kutahu, andai saja masih ada waktu Diriku akan memenfaatkan waktu dengan baik Pastinya diriku takkan seperti ini Aku kecewa! Tapi, Tuhan sumber ketenanganku 24 jam, sehari, sebelum esok Ku pergunakan untuk apa? Jika masih ada masa depan Maka masih ada waktu untuk memperbaiki Ingin ku menyongsong masa depan yang indah Kan ku pergunakan kesempatan seiring waku berjalan Karena kutahu, waktu-waktu yang ada Membentuk kepribadianku Membentuk masa depanku! :) Sorong, May 27, 2011